Kenapa?? Kenapa aku mulai meragu lagi?? Padahal ragu itu udah aku hapus jauh-jauh hari!!
Aku sayang, sayang banget sama kamu, Nakal. Aku bahkan nggak mau kehilangan kamu!! Tapi kamu membuatku ragu. Apa yang kamu lakukan membuatku ragu padamu. 
Bii, kalau kamu juga sayang aku, please! Hilangkan nafsumu!! Karena saat ini aku bukan boneka pemuas nafsumu. Saat ini aku hanya ingin kasih sayang dan perhatianmu aja. Sebagai seorang kakak yang sayang dengan adiknya. Maaf aku egois, bii. Untuk saat ini aku hanya ingin menjadi "adik" saja, Bukan pacar, bukan pula kekasih. 
Selama nafsu itu belum hilang, aku akan terus meragu. Maafkan aku Habibii ku yang nakal, tapi aku sayang, sayang kamu. Rinduku saat ini untukmu  <3 <3
Little note from my diary
Tidak ada komentar:
Posting Komentar